CEK FAKTA: Ngeri, Konser Lesti Kejora Tadi Malam Mencuri Perhatian Presiden Jokowi, hingga Diberi Gelar

Beredar kabar jika Konser Lesti kejora nampak diperhatikan betul oleh Presiden Jokowi sampai diberikan gelar

Isma
Jum'at, 26 Mei 2023 | 19:49 WIB
CEK FAKTA: Ngeri, Konser Lesti Kejora Tadi Malam Mencuri Perhatian Presiden Jokowi, hingga Diberi Gelar
Cek Fakta: Terpukau dengan Penampilan Lesti Kejora, Presiden Jokowi berikan gelar baru untuknya? benarkah (tangkap layar Youtube Youtube Locklack Production)

SUARA SUMEDANG – Beredar narasi yang mengklaim jika Lesti Kejora telah gelar konser hingga mencuri perhatian Jokowi, sampai-sampai istri Rizky Billar itu diberi gelar.

Klaim terus diunggah oleh Youtube Youtube Locklack Production dan telah ditonton 316.000 kali. 

“Ngeri !! Konser Lesti Kejora Tadi Malam Mencuri Perhatian Presiden RI, Hingga Ia Di Beri Gelar.!,” bunyi keterangan video yang diunggah oleh akun Youtube Locklack Production.

Pada bagian sampul video tampak foto Lesti Kejora didampingi oleh Presiden Jokowi, lantas benarkah kabar tersebut?

Baca Juga:Sudah Habiskan 10 Triliun Lebih, Frank Lampard Sebut Skuad Chelsea Masih Jauh dari Ideal

CEK FAKTA

Setelah video tersbeut ditonton hingga selesai, narator menyebutkan jika Lesti Kejora membuat kagum para tamu Presiden Jokowi dengan suaranya yang merdu. 

Narator juga menyebutkan jika penonton terkesima dengan penampilan Lesti Kejora. Video tersebut juga menampilkan berbagai potret Lesti Kejora dan Jokowi. Akan tetapi taka da bukti jika Lesti telah menggelar konser, sebagaimana klaim dalam video tersebut. 

Disebutkan pula oleh narrator, jika Lesti Kejora bersama Rizky Billar dan Baby L, telah menjenguk bayi Dinda Hauw dan Rey Mbahyang. 

Dengan demikian, terdapat ketidak selarasan antaran judul video dan isi berita yang disampaikan oleh narrator. Setelah ditelusuri kembali, nyatanya Lesti Kejora tak pernah menggelar konser dihadapan Joko Widodo hingga mendapatkan penghargaan. 

Baca Juga:Kasasi Ditolak, Rahmat Effendi Jalani Hukuman 12 Tahun Penjara Plus Hak Politik Dicabut Selama 3 Tahun

Dengan demikian dapat disimpulkan jika, klaim soal berita “Ngeri !! Konser Lesti Kejora Tadi Malam Mencuri Perhatian Presiden RI, Hingga Ia Di Beri Gelar.!,” adalah tidak benar. 

Alih-alih menampilkan bukti istri Rizky Billar telah menggelar konser, narrator hanya menampilkan berbagai foto Lesti Kejora dan Joko Widodo, dengan narasi yang menyesatkan alias hoaks.(*)

Hiburan

Terkini

Mario Dandy setelah dijerat kasus penganiayaan keji, kemungkinan besar akan kembali dijerat kasus lain, yakni dugaan pencabulan yang dilaporkan AG

News | 21:20 WIB

Cek Fakta kabar menampilkan wajah Surya Paloh, Sri Mulyani dan Mahfud MD, lalu seolah dikaitkan dengan kasus korupsi BTS.

News | 21:10 WIB

Kekerasan dalam rumah tanggakembli terungkap kepublik, dimana sang suami dengan tega merobek kemaluan istrinya, lantaan tidak diberikan jatah ranjang setiap meminta

News | 20:20 WIB

Inilah cek fakta yang akan membahas tentang Johnny G Plate disuruh jadi justice collaborator oleh NasDem.Benarkah?

News | 18:35 WIB

Empat pemain Persib Bandung akan absen pada latihan perdana dan pra musim. Empat pemain itu diantaranya, Marc Klok, Rachmat Irianto, Edo Febriansah dan Ricky Kambuaya. Pelatih Persib Bandung, Luis Milla merespon jika tidak ada masalah dengan tim yang belum komplit.

Sport | 18:35 WIB

pengen download video YouTube jadi MP3 bingung caranya temukan di sini

Tips & Trik | 18:12 WIB

Luis Milla beberkan program pra musim Persib Bandung. Rencananya pada (5/6/2023) mendatang, Persib akan memulai latihan perdananya. Meskipun memiliki waktu yang singkat jelang kompetisi Liga 1 2023/2024, Milla menilai jika persiapan itu cukup.

Sport | 18:00 WIB

Jagat media sosial kembali ramai dengan video terbaru Mario Dandy. Dalam video tersebut, terlihat Mario tengah duduk di sofa dengan menggunakan kaos hitam serta dengan santai menggunakan kembali borgolnya. Momen tersebut menjadi sorotan artis sekaligus politikus, Rieke Diah Pitaloka.

News | 17:30 WIB

Kepribadian seseorang ternyata bisa diketahui dari warna favorit. Penyuka warna biru dan hijau, bisa membaca artikel ini jika ingin tahu.

Tips & Trik | 16:11 WIB

Jusuf Hamka sebut flexing itu layaknya fatamorgana indah dengan isi kosong. Karena itu ia mengatakan lebih memilih menjadi orang kaya daripada hanya sekedar terlihat kaya.

News | 16:10 WIB

Mayat tersebut ditemukan dalam kondisi terbungkus karung.

Metropolitan | 20:14 WIB

Pemprov DKI Jakarta menggelar lomba desain ikon Jakarta. Perlombaan tersebut pun kini menjadi sorotan sejumlah pihak, mulai dari para politikus sampai dengan warganet.

Metropolitan | 14:26 WIB

Dinas Perhubungan DKI Jakarta melakukan rekayasa lalu lintas di sekitar lokasi mulai 24 Mei 2023.

Metropolitan | 19:08 WIB

Diduga ada pihak yang sengaja meretas running text di beberapa tempat umum Bekasi untuk mengirimkan umpatan.

Metropolitan | 19:02 WIB

"Untuk videotron, memang kami sudah menyampaikan kepada penyelenggara bahwa tingkat pencahayaannya itu harus diukur," ucap Syafrin.

Metropolitan | 17:36 WIB

Maudy Ayunda pun merasa kebucinannya terhadap Jesse Choi amat norak.

Gosip | 22:05 WIB

Benarkah Putri Anne tidak boleh pulang ke Indonesia dan Arya Saloka diundang jemaah Australia?

Gosip | 21:53 WIB

Rafael Alun Trisambodo mengaku sebagai sosok yang berkuasa di Jaksel di depan anak dan istrinya.

Gosip | 21:37 WIB

Natasha Rizky membahas tentang perannya sebagai ibu yang merupakan sebuah karunia.

Gosip | 20:38 WIB

Aldi Taher dan Bung Karno, benarkah punya kemiripan?

Gosip | 19:22 WIB
Tampilkan lebih banyak